DURASI tidur ternyata sangat memengaruhi kesehatan Anda. Terlalu sedikit atau terlalu banyak jam tidur, akan memiliki efek buruk terhadap tubuh. Jam istirahat tidur yang panjang sering dikaitkan dengan peningkatan risiko kanker kolorektal, terutama di kalangan orang-orang yang mendengkur dan kelebihan
berat badan.
berat badan.
Dalam analisis penelitian, para ahli melaporkan, mereka yang tidur minimal 9 jam malam lebih mungkin untuk mengembangkan penyakit kanker kolorektal dibandingkan mereka yang tidur rata-rata 7 jam, demikian yang dilansir Everydayhealth.
Dari hasil studi, peneliti menemukan bahwa selain tidur panjang, mendengkur sepanjang tidurnya untuk waktu yang lama tampaknya memiliki peningkatan risiko atau menimbulkan kemungkinan gangguan kesehatan seperti sleep apnea dan hipoksemia yang dapat menyebabkan risiko kanker.
Secara keseluruhan, temuan ini menunjukkan bahwa durasi tidur lebih lama dihubungkan dengan peningkatan risiko kanker kolorektal, khususnya pada orang-orang yang kelebihan berat badan atau mendengkur secara teratur.
Artikel Terkait Lifestyle
- Pria Muak dengan Wanita, Ini Alasannya
- Hati - Hati Tidur Lebih Lama Picu Kanker
- Cara memutihkan gigi alam waktu 2 Menit
- Ini Dia Busana Lebay Syahrini
- Subhanallah, Tatkala Sakit Janganlah Mengeluh!!
- Ini Dia Manfaat Pisang Bagi Kesehatan
- Adegan Ciuman Romantis Drama Korea
- Jenis Ciuman Bibir Paling Romantis
- Efek French Kiss Bagi Kehidupan Cinta Pria
- Ternyata Pria Narsis Mudah Dapat Pacar
- Mengecilkan Lemak di Lengan, Ini Olahraga Yang Cocok
- Tips Terindah Mengungkapkan Terima Kasih Pada Ibu
- Ternyata Anggrek Biasa Menjadi Obat Antikanker
- Minyak Kayu Putih Tak Sekedar Penghilang Mual
- Alasan Enaknya Jadi Lajang